Begini Cara Carissa Puteri Menjaga Bentuk Tubuh Ideal
Selasa, 23 Januari 2018 – 08:09 WIB

Carissa Puter. Foto: Instagram
2. Diet sehat
Tak hanya mengurangi porsi makan, pemain sinetron Aqso dan Madina itu juga menghindari gorengan.
Sebagai ganti gorengan untuk cemilan, bintang FTV Date With Danella ini menyantap potongan buah segar kaya serat.
3. Istirahat
Di sela jadwal syuting, pemain sinetron Rafiqa ini memastikan dirinya mendapat waktu 8 jam untuk terlelap di peraduan.
4. Konsumsi makanan bergizi
Carissa konsisten menghindari makanan bersantan. Pemeran Bia di film Hijab ini hanya memakan roti gandum, buah dan memperbanyak minum air putih.(ida/thejak/jpnn)
Sadar dirinya gampang gemuk, artis peran Carissa Puteri rutin melakukan sejumlah usaha untuk membuat tubuhnya tetap ideal.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Mencicipi Hidangan Khas Kerajaan di Royal Dinner Mangkunegaran Solo
- 4 Manfaat Seledri, Bantu Jaga Kesehatan Organ Hati
- 5 Khasiat Rutin Minum Air Kelapa Campur Madu, Mengandung Serat Tinggi
- 3 Manfaat Daun Jambu Biji, Baik untuk Penderita Diabetes
- 5 Makanan Kaya Protein untuk Vegan
- Tingkatkan Suasana Hati dengan Mengonsumsi 5 Teh Ini