Begini Cara Dicky Difie Jaga Stamina Selama Ramadan
Kamis, 20 Maret 2025 – 21:08 WIB

Komedian Dicky Difie di kawasan Mampang, Jakarta Selatan, Selasa (18/3). Foto: Firda/JPNN.com
jpnn.com, JAKARTA - Komedian Dicky Difie memiliki kesibukan yang cukup padat di bulan Ramadan tahun ini.
Dia pun memiliki cara tersendiri untuk menjaga stamina selama bulan Ramadan.
Dicky Difie mengaku dirinya rutin meminum jamu empon-empon agar staminanya tetap terjaga selama Ramadan.
"Sudah menjadi habit, kebiasaan aku kalau sudah masuk bulan Ramadan pasti aku minum jamu empon-empon selama sahur begitu ya," ujar Dicky Difie di kawasan Mampang, Jakarta Selatan, Selasa (18/3).
Dicky Difie mengaku dirinya rutin meminum jamu empon-empon agar staminanya tetap terjaga selama Ramadan.
BERITA TERKAIT
- IWIP Pererat Silaturahmi dengan Masyarakat melalui Safari Ramadan
- Sebut Ramadan Tahun Ini Berat, Vicky Prasetyo: Karena Tanpa Pendamping
- Rayakan Kebaikan Penuh Berkah dalam The Mosaic of Ramadan di AEON MALL Tanjung Barat
- Berkah Ramadan, Bank DKI Salurkan Bantuan Kepada 8.500 Yatim dan Duafa
- Perhutani Menggelar Sobat Aksi Ramadan BUMN 2025
- Bank Mandiri Group Santuni 3.050 Penerima dan 45 Yayasan di Sumatera Bagian Selatan