Begini Cara Donna Agnesia Pertahankan Bentuk Tubuh Ideal
Minggu, 24 Desember 2017 – 14:25 WIB
Sebisa mungkin, di sela-sela kesibukan padatnya, wanita multi talenta ini berupaya tidur 8 jam setiap hari.
3. Perbaiki pola makan
Agar lemak tak berlebih, Donna mengatur pola makannya. Selain mengurangi karbohidrat dan makanan berlemak serta memperbanyak konsumsi serat, Donna juga biasa makan dalam porsi kecil namun sering. Konsumsi air putih juga diwajibkan dua liter per hari.
4. Buang lemak perut
Dibanding anggota tubuh lain, Donna mengaku agak sukar memangkas lemak di perut. Untuk mengatasinya, Donna mengikuti program radiance dan wrapping di pusat pelangsingan terkemuka.(ida/thejak/jpnn)
Meski telah dikaruniai tiga anak, Donna Agnesia tetap berusaha menjaga bentuk tubuhnya agar ideal.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Bintangi Series Main Api, Darius Sinathrya Minta Izin Donna Agnesia
- Donna Agnesia Yakin Kehadiran Red Sparks Bisa Membangkitkan Minat Anak Muda terhadap Voli
- Gelar Kampanye Terima Kasih Indonesia, MR DIY Buka Toko Ke-400 di Labuan Bajo
- 15 Tahun Menikah Jauh dari Gosip, Darius Sinathrya Bagikan Tipsnya
- Ogah Tambah Momongan, Donna Agnesia: Aduh, Sekolahnya Mahal
- Soal Aksi Pawang Hujan di Mandalika, Darius Sinathrya: Percaya Boleh, Enggak Juga Enggak Apa