Kaleidoskop IndiHome 2022: Begini Cara IndiHome Jaga Momentum Positif Pascapandemi

jpnn.com, JAKARTA - Salah satu anak perusahaan Telkom Grup, IndiHome memiliki sejumlah strategi bisa tetap tumbuh positif pascapandemi selama dua tahun terakhir.
Pertama adalah dengan pertumbuhan pelanggan baru IndiHome yang terus meningkat hingga akhir 2022.
“Artinya sepanjang tahun ini, tren konsumsi digital masyarakat tetap dalam tren meningkat,” kata Vice President Marketing Management PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk, E. Kurniawan. Dalam siaran persnya, Sabtu (31/12).
Dia menambahkan IndiHome mencatat konsumsi masyarakat melalui layanannya dengan jumlah perangkat yang terhubung dalam jaringan IndiHome mencapai lebih dari 180 juta perangkat.
Jumlah yang terkoneksi cukup besar mengingat, pelanggan IndiHome per awal Desember ada di kisaran 9 juta pelanggan.
“Besarnya pengguna ekosistem kami menandakan adanya kepercayaan besar terhadap layanan kami,” kata Kurniawan.
Tentunya realisasi positif ini tidak didapat begitu saja.
Dia mengatakan diperlukan banyak upaya maksimal untuk bisa mendapat kepercayaan masyarakat.
Salah satu anak perusahaan Telkom Grup, IndiHome memiliki sejumlah strategi bisa tetap tumbuh positif pascapandemi selama dua tahun terakhir.
- TelkomGroup Perkuat Aksi ESG GoZero lewat 'Jejak Hijau Srikandi'
- Telkom Indonesia Raih Penghargaan LinkedIn Top Companies Selama 4 Tahun Berturut-turut
- Peringati Hari Bumi, Telkom Dukung Pelestarian Lingkungan Lewat Energi Terbarukan
- Telkom Tutup 2024 dengan Kinerja Positif, Pendapatan Konsolidasi Sebesar Rp150 Triliun
- Trafik Broadband Meroket Selama Libur Lebaran 2025, Telkomsel Beber Penyebabnya
- Digiland 2025 Segera Hadir, Diisi Ajang Lari Berstandar Internasional hingga Konser & UMKM