Begini Cara Kemendag Jaga Momentum Peningkatan Ekspor di Masa Pandemi
Rabu, 02 Maret 2022 – 23:21 WIB
Secara komprehensif, Kemendag berupaya mempertahankan momentum peningkatan ekspor di 2021.
Sejumlah langkah strategis pun ditempuh, seperti memfokuskan kembali ekspor dari produk primer ke produk industri atau olahan bernilai tambah, mendiversifikasi produk ekspor, dan menjalin perjanjian perdagangan dengan negara mitra dagang baru. (mcr28/jpnn)
Berbagai upaya dilakukan Kementerian Perdagangan (Kemendag) untuk menjaga momentum pertumbuhan ekspor.
Redaktur : Sutresno Wahyudi
Reporter : Wenti Ayu
BERITA TERKAIT
- Pemkot Tangsel jadi Daerah Paling Tertib Ukur versi Kemendag RI
- Lebih dari 32.000 Pengunjung Ramaikan K-Expo Indonesia 2024
- Kanwil Bea Cukai Jatim II Dorong UMKM untuk Berkontribusi dalam Rantai Pasok Global
- Bank Mandiri Dorong Tenun Tradisional Bali, Lombok, dan Kupang Menembus Pasar Global
- Hadiri APEC di Peru, Mendag Perkuat Dukungan Perdagangan Multilateral
- Bea Cukai Beri Ruang Pelaku UMKM Promosikan Produknya di Atambua International Expo 2024