Begini Cara Mudah Top Up Koin TikTok, Wajib Tahu
Minggu, 24 September 2023 – 10:48 WIB
Tentukan budget yang akan Anda alokasikan untuk membeli koin TikTok setiap bulannya agar tidak menganggu keuangan pribadi Anda.
2. Berikan Dukungan yang Seimbang
Berikan dukungan Anda secara merata kepada kreator yang Anda sukai, jangan hanya fokus pada satu atau dua kreator saja.
3. Manfaatkan Promo
Seringkali, TikTok menawarkan promosi atau diskon untuk pembelian koin. Manfaatkan kesempatan ini untuk mendapatkan lebih banyak koin dengan harga yang lebih murah.(jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Berkembang menjadi platform media sosial yang fenomenal, TikTok telah berhasil menarik jutaan pengguna dari seluruh dunia.
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Viral Dugaan Politik Uang Rudi Seno di TikTok, Netizen Beri Komentar Beragam
- 5 Langkah Utama untuk Capai Emisi Net Zero di Sektor Tenaga Listrik
- ASABRI Gandeng FHCI Perkuat Kapasitas Human Capital Lewat Teknologi
- Menkomdigi Ajak Seluruh Elemen Bangsa Promosikan Bhinneka Tunggal Ika ke Dunia
- Makin Mudah Bangun Loyalitas Pelanggan dengan OCA
- Grab Berkolaborasi dengan TikTok Hadirkan Program Seru di Jakarta