Begini Cara Sukarelawan Tingkatkan Elektabilitas Erick Thohir di Jawa Barat

Begini Cara Sukarelawan Tingkatkan Elektabilitas Erick Thohir di Jawa Barat
Sukarelawan berupaya meningkatkan elektabilitas Erick Thohir di Jawa Barat. Ilustrasi Foto: Dok. Ricardo/jpnn.com

Erick Thohir sejak kepemimpinannya juga mengangkat potensi perempuan dengan menempatkan para wanita cerdas dan berkualitas sebagai pimpinan BUMN.

 

Dia, bahkan menargetkan kepemimpinan perempuan di BUMN akan meningkat hingga 25% pada 2023.

Ketua Umum ETOS Indonesia Andi Desfiandi mengatakan pihaknya siap untuk menyosialisasikan dan mengenalkan Erick Thohir sebagai calon Presiden ke seluruh Indonesia.

"Tentunya dengan cara-cara yang beretika, beradab, dan menjunjung tinggi persatuan dan kesatuan," tutur Andi Desfiandi. (zil/jpnn)

Sukarewalan Erick Thohir terus berupaya tingkatkan elektabilitas Menteri BUMN itu di Jawa Barat.


Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News