Begini Cara Susan Sameh & Fero Walandouw Lepas dari Narkoba
Minggu, 18 Februari 2018 – 23:14 WIB

Fero Walandaouw dan kekasihnya, Susan Sameh. Foto; Instagram
"Kalau sudah narkoba bukan hanya badan binasa tapi nama baik tercoreng selamanya. Badan mungkin bisa dibagusin lagi tapi nama baik kalau sudah rusak, sulit dibagusin lagi," terang Susan.
Keduanya tidak memungkiri, godaan mencoba narkoba itu sangat besar. Namun, mereka mengaku mengalihkannya ke hal-hal positif. (esy/jpnn)
Pasangan selebritas Susan Sameh dan Fero Walandouw mengaku prihatin dengan banyaknya artis terjerat narkoba.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Produksi Film Amin Tanpa Iman Dimulai, Ini Para Pemainnya
- Aini Malaikat Tak Bersayap Episode 5: Niat Membakar Istri, Omar Malah Dilalap Api
- Perdana Perankan Sosok Malaikat, Fero Walandouw: Ini Sosok yang Berbeda
- 3 Berita Artis Terheboh: Susan Sameh Dijodohkan, Hotman Paris Sentil Nikita Mirzani
- Dijodohkan dengan Al Ghazali, Susan Sameh Berkomentar Begini
- Susan Sameh Jawab Gosip Pacaran dengan Al Ghazali