Begini Dampak Kesepian Terhadap Kesehatan

jpnn.com - Manusia adalah makhluk sosial, itu adalah fakta yang tidak terbantahkan. Setiap orang punya kebutuhan untuk berinteraksi dan menjalin hubungan dengan orang lain.
Apabila kebutuhan itu tidak dipenuhi, maka orang tersebut rentan merasa kesepian. Meski tampaknya bukan masalah serius, namun ternyata dampak kesepian bagi kesehatan cukup besar.
Di kehidupan sekarang ini, banyak orang merasa kesepian. Rasa kesepian bisa dialami oleh siapa pun. Apakah Anda pernah merasa kesepian?
Atau mungkin Anda sedang merasa kesepian? Ada kalanya kita semua pernah merasa butuh seorang teman untuk mendengarkan, menenangkan dan memahami diri kita.
Sewaktu-waktu kita membutuhkan teman yang peka dengan perasaan kita.
Berikut ini beberapa dampak kesepian terhadap kesehatan Anda, seperti dilansir laman Cheat Sheet, Kamis (11/5).
1. Sistem kekebalan tubuh yang lemah
Orang-orang yang sering mendapati diri mereka tanpa teman/kerabat mungkin lebih rentan terhadap penyakit.
Manusia adalah makhluk sosial, itu adalah fakta yang tidak terbantahkan. Setiap orang punya kebutuhan untuk berinteraksi dan menjalin hubungan dengan
- 4 Manfaat Jeruk Bali yang Baik untuk Jantung
- Penyakit Kardiovaskular Jadi Ancaman Utama Para Perempuan, Cek Faktanya
- Pakar Sebut Informasi Air Galon Sebabkan Kemandulan Pembodohan Publik
- Regene Genomics Rayakan 3 Tahun Inovasi, Masa Depan Kesehatan Berbasis AI-Genomik
- Paramount Petals Gencarkan Gerakan Sehat dan Cerdas bagi Anak Usia Dini hingga Lansia
- Ahmad Luthfi Meluncurkan Program Speling, Warga Bisa Periksa Kesehatan Gratis di Balai Desa