Begini Kiat Merawat Busi Agar Tidak Cepat Rusak

Begini Kiat Merawat Busi Agar Tidak Cepat Rusak
Ilustrasi, Busi NGK. Foto: Dedi Sofian

Diko menambahkan, kalau melihat penampakan sebuah busi, di ujungnya terdapat bagian yang dinamakan electroda. Terdiri dari centre electroda yang umumnya punya bentuk lancip.

“Bagian yang paling cepat rusak adalah elektroda pusat (centre electroda)," kata Diko.

Diko menekankan, busi akan awet dengan sendirinya seiring pengguna rajin merawat kendaraannya.

"Jadi bagi kalian yang memiliki mobil harus rajin servis. Soalnya, idealnya bisa digunakan sekitar 20 ribu km itupun dengan catatan sering melalukan servis," pungkasnya. (ddy/jpnn)

 

Busi juga harus mendapatkan perawatan agar tidak cepat rusak sehingga kendaraan memiliki tenaga untuk melaju di jalan.


Redaktur & Reporter : Dedi Sofian

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News