Begini Kiprah Bea Cukai di Organisasi Kepabeanan Dunia

Namun, Bea Cukai terus berupaya memfasilitasi dan menjalankan tugasnya sehingga berbagai kegiatan bersifat regional atau global berhasil dijalankan hingga akhir periode jabatannya pada 2022.
“Selama menjabat, Bea Cukai berhasil menyelenggarakan berbagai pertemuan regional seperti Regional Contact Points (RCP) Meeting, Regional Heads of Customs Administration (RHCA) Conference, maupun membentuk Regional Private Sector Group Asia-Pacific (RPSG AP),” ujar Nirwala.
Untuk memastikan transisi yang mulus, Bea Cukai turut mendukung Australia sebagai Vice-chair periode 2022-2024 dengan berbagai upaya, seperti membarui operation manual sebagai panduan operasional khususnya terkait penyelenggaraan virtual meeting.
“Kami yakin, dengan pengalaman sebagai Vice-chair pada periode-periode sebelumnya serta kepemimpinannya di WCO, Australia dapat memimpin kawasan Asia-Pasifik dengan baik,” pungkas Nirwala. (mrk/jpnn)
Bea Cukai mengambil peran besar ini dalam Organisasi Kepeabeanan Dunia. Simak selengkapnya
Redaktur & Reporter : Tarmizi Hamdi
- BKC Ilegal Hasil Penindakan di 2024 Dimusnahkan Bea Cukai Sangatta, Sebegini Nilainya
- Ini Upaya Bea Cukai Memperkuat Eksistensi Komoditas Unggulan Sulut di Pasar Global
- Bea Cukai Berikan Izin Kawasan Berikat ke Perusahaan Asal Semarang Ini
- Manfaatkan Fasilitas KITE, Perusahaan Ini Ekspor Ribuan Jaket & Celana ke Jepang
- Tentang Hari Anzac, Peringatan Perjuangan Pasukan Militer Australia
- Antisipasi Dampak Tarif Resiprokal AS, Bea Cukai Jaring Masukan Pelaku Usaha Lewat CVC