Begini Kondisi Pelajar SMK Korban Penyiraman Air Keras
Senin, 02 Oktober 2023 – 18:55 WIB
Adapun pelaku penyiraman air keras diduga berinisial Y, berstatus pelajar kelas XII SMK dan masih berusia 18 tahun.
Penyiraman air keras tersebut terjadi di Jalan Perintis Kemerdekaan, Kelapa Gading.
Pelaku dan rekan-rekannya telah dibawa ke Markas Polsek Kelapa Gading, Jakarta Utara, untuk penyelidikan lebih lanjut. (antara/jpnn)
Pelaku penyiraman air keras terhadap pelajar SMK telah ditangkap polisi. Korban tengah menjalani perawatan di rumah sakit.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- DPR Dukung Penuh Menko Polkam Lindungi Pelajar dari Judi Online
- Pemkot Palembang Buka 10 Ribu Tabungan Gratis untuk Pelajar
- Gaming Symposium Jadi Wadah SMK Berkolaborasi Pelaku Industri Gim
- Angka Pengangguran Capai 7,2 Juta, Paling Banyak SMK
- Tak Ingin Hoaks Merambah ke Pelajar, AKP Sumaryadi Datangi SMAN 1 XIII Koto Kampar
- Cegah Pelajar Terlibat Narkoba, Polres Indragiri Hulu Gelar Tes Urine Mendadak di Sekolah