Begini Kronologi Kasus Korupsi Garuda yang Dilaporkan Erick Thohir ke Kejagung
Selasa, 11 Januari 2022 – 21:04 WIB

ILUSTRASI. Pesawat Garuda Indonesia. Foto: Dok. JPNN.com
Namun, lanjut Leonard, terjadi penyimpangan dalam proses pengadaan yang menyebabkan kerugian negara.
"Bahwa atas pengadaan tersebut diduga telah terjadi peristwa pidana yang menimbulkan kerugian keuangan negara dan menguntung pihak lessor," pungkasnya.
Sejauh ini Kejagung belum mengungkap estimasi kerugian negara akibat korupsi ini. (dil/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Langkah Menteri BUMN Erick Thohir menyerahkan sendiri ke Kejaksaan Agung sejumlah dokumen terkait dugaan korupsi pengadaan pesawat di PT Garuda Indonesia, menuai apresiasi publik
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Erick Thohir Bersama Legenda Belanda Mulai Membicarakan Program Pembinaan Pemain
- Dukung Kelancaran Arus Mudik, ASDP Lepas 106 Peserta Mudik Gratis ke Bandar Lampung
- Kementerian BUMN Lepas Peserta Mudik Gratis dengan 200 Kota Tujuan
- MAKI Desak Kejagung Periksa Broker Minyak dan 5 Perusahaan Pengangkut
- Jimmy Masrin Siap Terbuka & Kooperatif, Kuasa Hukum: Ini Masalah Utang yang Berstatus Lancar
- Anggota DPR Rizki Faisal Apresiasi Kinerja Kajati Kepri dalam Penegakan Hukum