Begini Modus Penjahat Siber Asal Tiongkok Tipu Korbannya
Kini, 27 tersangka sudah diterbangkan ke Jakarta melalui Bandara Ngurah Rai pukul 14.30 Wita, Senin (31/7) dengan pengawalan ketat aparat kepolisian bersenjata lengkap.
Para tersangka menggunakan pesawat komersial Garuda dan berbaur dengan penumpang sipil lainnya. Yang membedakan, mereka masuk pesawat melalui jalur khusus.
Berbeda dengan penumpang reguler lainnya. “Total yang ada dalam rombongan sebanyak 57 orang. Terdiri dari 27 pelaku, sisanya adalah petugas kepolisian,” katanya.
Selama perjalanan, para tersangka dipastikan dalam keadaan tangan terborgol dan dipastikan tidak akan mengganggu keamanan dan kenyamanan penumpang lainnya.
“Mereka kami awasi secara ketat,” papar mantan Kapolres Badung ini. (rb/dre/mus/JPR)
Polda Bali berhasil mengumpulkan informasi terkait dengan kejahatan yang dilakukan 27 warga negara Tiongkok dan Taiwan yang tergabung dalam penjahat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Waspada! Serangan Siber di Indonesia bisa Merugikan Keuangan Negara
- Bahaya Menonton Film James Bond Terbaru, Baca Nih, Biar Enggak Menyesal
- Penjahat Siber Masih Menargetkan Serangan ke UMKM
- Azis Syamsuddin Sebut 3 Kejahatan Berat yang Mengancam NKRI
- Jokowi Minta PPATK Bantu Pemerintah Memberantas Korupsi yang Makin Canggih
- Polisi Bekuk Penyebar Hoaks Asuransi