Begini Pembicaraan Paus Fransiskus dengan Terdakwa yang Direkam Secara Diam-diam
Becciu saat itu merupakan orang ketiga paling berkuasa di Vatikan.
Dia menyewa jasa terdakwa lain, Cecilia Marogna, pada 2018.
Cecilia merupakan seorang analis keamanan gadungan.
Becciu menyewa jasa Cecilia untuk membebaskan seorang biarawati Kolombia yang diculik di Mali oleh sebuah kelompok yang dikaitkan dengan Al Qaida.
Marogna (44) menerima 575.000 euro (sekitar Rp 9,4 miliar) dari Sekretariat Negara, departemen paling penting di Vatikan, pada 2018—2019 ketika Becciu masih bekerja di sana.
Uang tersebut lalu dikirim ke sebuah perusahaan yang didirikan Marogna di Slovenia.
Menurut informasi yang terungkap dalam persidangan, dia menerima sejumlah uang tunai.
Polisi mengetahui Marogna telah menghabiskan banyak uang untuk kepentingan pribadi, termasuk membeli baju mewah bermerek dan mengunjungi spa.
Begini isi pembicaraan Paus Fransiskus dengan terdakwa utama kasus korupsi Kardinal Angelo Becciu direkam secara diam-diam.
- Bertemu Paus Fransiskus, Arsjad Rasjid Bawa Misi Kemanusiaan
- Mercedes Rancang Mobil Listrik G580 Khusus Keperluan Dinas Paus
- Jaksa Dianggap Mengambil Alih Kewenangan Penyidikan di Kasus Korupsi Timah
- David Glen Bakal Dihadirkan di Sidang Korupsi Abdul Gani Kasuba? Begini Kata KPK
- Pakar Hukum Sebut Kasus Korupsi Timah Hanya Bisa Diselidiki Polisi & PPNS ESDM
- PK Mardani Maming, Eks Komisioner KPK: Eksaminasi Tidak Bisa Dengan Asumsi