Begini Perayaan 17 Agustus Ala Keluarga Hanung Bramantyo

Begini Perayaan 17 Agustus Ala Keluarga Hanung Bramantyo
Hanung Bramantyo dan Zaskia Adya Mecca memperingati Hari Kemerdekan RI. Foto: Instagram/zaskiadyamecca

"Sebentar lagi kita mau menuju ke suatu tempat untuk mengadakan upacara bendera bersama delegasi-delegasi Indonesia," kata Hanung.

Hanung dan Zaskia menyiapkan berbagai perlombaan untuk anak-anak yang hadir, salah satunya adalah panjat pinang dengan tiang yang tidak terlalu tinggi dan tersedia banyak hadiah di atasnya. (antara/jpnn)

Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:

Hanung Bramantyo dan istrinya, Zaskia Adya Mecca punya cara sendiri memperingati Hari Kemerdekaan.


Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News