Begini Persiapan Ayu Ting Ting dan Keluarga Menjelang Idulfitri

Begini Persiapan Ayu Ting Ting dan Keluarga Menjelang Idulfitri
Ayu Ting Ting. Foto: Instagram/ayutingting92

"Silaturahmi. Karena kakaknya ayah yang paling tua sudah enggak ada, ibu juga saudara-saudaranya. Jadi, kumpul di rumah seperti biasa tiap tahun," tutup Ayu Ting Ting. (mcr7/jpnn)

Penyanyi dangdut Ayu Ting Ting mengungkap persiapan menjelang perayaan Idulfitri tahun ini.

Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News