Begini Persiapan Istana Negara Menyambut Jokowi

"Kalau kasur kelamaan kan akan keras, jadi diganti. Tapi selebihnya mah barang lama semua. Biasanya yang diganti kursi. Tapi mebel lain enggak ada yang diganti. Pokoknya terserah Presiden berikut maunya seperti apa tinggal disesuaikan," sambungnya.
Jokowi berencana, Istana Negara akan berbentuk terbuka untuk rakyat. Otty mempersilakan kebijakan itu. Menurutnya itu semua tergantung kenyamanan setiap presiden dan tidak pernah ada larangan khusus.
"Tergantung. Mungkin gaya kepemimpinan orang-orang kan beda-beda. Menyesuaikan Presidennya saja," tutur Otty.
Sedangkan terkait upacara militer penyambutan Jokowi oleh Presiden SBY pada 20 Oktober nanti, tutur Otty, tak ada dekorasi khusus di Istana. "Enggak ada dekorasi khusus. Biasa aja. Ini enggak kayak dekorasi seperti 17 Agustus," tandas Otty. (flo/jpnn)
JAKARTA - Tinggal empat hari lagi, Presiden terpilih periode 2014-2019 Joko Widodo akan menempati Istana Negara. Bagaimana persiapan Istana Negara
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Billy Mambrasar Tepis Isu Yayasannya Dapat Kemudahan Menggarap Program MBG
- Paula Verhoeven Bakal Ajukan Banding? Kuasa Hukum Bilang Begini
- Honorer Kesulitan Cetak Kartu Ujian PPPK Tahap 2, Kepala BKN Beri 3 Solusi
- Rayakan Hari Kartini, J99 Corp Komitmen Berdayakan Perempuan
- Ketua MUI Prof Niam Sampaikan Belasungkawa atas Meninggalnya Pemimpin Katolik Paus Fransiskus