Begini Pesan Al Muktabar untuk 862 Guru Penerima SK PPPK
Senin, 13 Juni 2022 – 22:40 WIB
"Otak kita diperintahkan untuk cerdas dalam berpikir baik. Di dalam tubuh itu ada kalbu yang memerintahkan otak untuk bekerja sesuai apa yang kita tanamkan dalam kalbu kita," kata Al Muktabar.
Dia berharap para guru yang sudah menerima SK PPPK untuk terus menambah pengetahuan guna mengembangkan dan meningkatkan kapasitas diri. Para guru juga diajak untuk turut berkontribusi dan berpikir untuk pengembangan pendidikan yang berbasis online.
"Kita akan menggunakan teknologi untuk menjawab tantangan ke depan. Kita akan memikirkan bersama sekolah yang akrab dengan teknologi," kata Al Muktabar. (antara/jpnn)
Pj Gubernur Banten Al Muktabar menyampaikan pesan kepada 862 guru penerima SK PPPK.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Guru Suharmini Heran, Hasil Visum Bukti Pemerkosaan Putrinya Tidak Bisa Dilihat
- 5 Berita Terpopuler: Siap-Siap Perubahan Penempatan Guru PPPK, Ada yang Menolak, Ternyata
- Guru Supriyani Tetap Ikut Tes PPPK Meski dapat Afirmasi
- Khusus Calon PPPK, Ini Info Terkini dari Bu Ani
- Kabar Terbaru Rencana Perubahan Aturan Penempatan Guru PPPK, Siap-siap ya
- 5 Berita Terpopuler: Honorer Non-Database BKN Harus Cermat, Ada Usulan Baru soal PPPK 2024, Bisa Bikin Senang