Begini Reaksi Ganjar Saat Bertemu Gadis 12 Tahun yang Jadi Tulang Punggung Keluarga
Sabtu, 07 Mei 2022 – 17:40 WIB
Lula, salah satu penulis yang membuat viral kisah Aisyah mengaku kaget dengan respons netizen. Bahkan, tak lama setelah tulisannya diunggah, seseorang dari Surabaya, Jawa Timur langsung memberikan dana untuk membantu biaya pendidikan Aisyah.
Secara pribadi, Lula menyebut Aisyah merupakan sosok bocah yang sangat hebat dan layak diberikan bantuan karena sudah bekerja keras untuk merawat nenek dan kedua adik kembarnya.
"Saya merasa, merawat anak kembar saja sebagai orang tua sudah susah. Apalagi ini anak 12 tahun," kata Lula. (cuy/jpnn)
Ganjar Pranowo mendatangi seorang gadis bernama Aisyah yang masih berusia 12 tahun tetapi sudah menjadi tulang punggung keluarga.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo
- Kagama Menggelar Munas XIV, Ini Agendanya
- 3 Sosok Inspiratif Indonesia dalam Kampanye Where Next Club, Ada Chef Renatta
- Ganjar Kecam Pengerahan Kades Mendukung Paslon di Pilgub Jateng
- Cara Ganjar Pranowo Mengucapkan Selamat Kepada Prabowo
- Soal Pertemuan Megawati-Prabowo Sebelum Pelantikan Presiden, Ganjar: Sulit..