Begini Rencana Pemerintah untuk Selamatkan WNI di Ukraina
Sabtu, 26 Februari 2022 – 23:27 WIB
“KIta sedang mempersiapkan prosedur evakuasi untuk keluar dari Ukraina, dan kita terus menjalin komunikasi dari berbagai pihak untuk menjamin keselamatan WNI,” kata Judha.
Baca Juga:
Ia meminta seluruh WNI yang ada di Ukraina untuk tetap tenang dan tidak panik.
“Kami juga meminta teman teman WNI untuk bisa menyampaikan kondisi mereka ke keluarga masing – masing yang ada di tanah air agar keluarga mereka bisa tenang,” kata dia. (ant/dil/jpnn)
Direktur Perlindungan WNI dan Badan Hukum Indonesia (BHI) Kemenlu Judha Nugraha mengatakan warga negara Indonesia (WNI) akan dievakuasi
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Pelaku Utama Laboratorium Narkotika Rahasia di Bali Asal Ukraina
- Lemhannas & Kemenlu Bersinergi Perkuat Ketahanan Nasional Melalui Kajian Geopolitik
- BAZNAS Distribusikan 6.298 Paket Daging Dam untuk WNI di Arab Saudi
- Terungkap! WNI Jadi Korban Kerja Paksa dan Eksploitasi Finansial di Kapal Taiwan
- Kemlu RI Pastikan WNI di Korsel Tidak Perlu Dievakuasi
- Di Tengah Gempuran Rusia, 75 WNI Masih Bertahan di Ukraina