Begini Respons Pakar Komunikasi UPH Soal Foto Ketua KPK dan SYL
Selasa, 10 Oktober 2023 – 06:02 WIB
Menurut dia, tugas dan fungsi yang telah dilakukan oleh pimpinan KPK sejauh ini sudah cukup baik dan semua kewenangan institusi antirasuah harus tetap dikawal dan diawasi bersama oleh seluruh pihak.
Hadir dalam diskusi LPI antara lain Direktur Eksekutif Lembaga Pemilih Indonesia Boni Hargens, mantan Kepala Badan Intelijen Strategis (BAIS) Laksda TNI (Purn) Soleman B Ponto, Pakar Kebijakan Publik dari Wellbeing Institute Dr. Asep Kusnanto, Presenter dan Redaktur Akurat Ratu Tiara, dan Pakar Hukum Pidana Unpad Prof. Romli Atmasasmita yang bergabung melalui zoom.(fri/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Pakar Komunikasi dari Universitas Pelita Harapan (UPH) Dr. Emrus Sihombing merespons soal foto pertemuan Ketua KPK Firli Bahuri dan mantan Mentan SYL.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- KPK Tetapkan Gubernur Bengkulu Tersangka, Ada Uang Rp15 M, Peras untuk Pilkada
- Info Terkini OTT KPK yang Menyeret Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah
- Hmm, OTT di Bengkulu Diduga Terkait dengan Pungutan buat Pilkada
- Periksa Cagub Bengkulu Menjelang Masa Tenang, KPK Disebut Terima Orderan
- KPK Gelar OTT di Bengkulu, 7 Orang Diamankan
- Pramono-Rano Bisa Menang Satu Putaran Jika Anak Abah-Ahoker Bersatu