Begini Sikap Senator Filep Tentang Pemekaran di Papua, Simak
Jumat, 01 April 2022 – 03:07 WIB
“Semua itu tidak bisa dengan mudah diselesaikan hanya dengan pemekaran,” kata Filep.
Menurut Filep, konsentrasi terhadap berbagai perbaikan yang diamanatkan UU Otsus yang baru adalah jalan terbaik. Di luar pemekaran, ada banyak tindakan dan kebijakan afirmatif yang diperintahkan UU Otsus.
“Semua harus ingat bahwa Pasal 76 tentang pemekaran itu berada paling akhir dari UU Otsus, persis sebelum aturan peralihan. Di atas pasal tersebut, ada berbagai pasal lain yang memerintahkan kebijakan afirmatif bagi Papua,” ujar Filep dengan tegas.
Senator Filep mengatakan, “Kita sedang mempertaruhkan banyak hal di Papua. Jangan sampai pemekaran hanya menjadi ambisi politik kelompok atau oknum tertentu"(fri/jpnn)
Senator Papua Barat Filep Wamafma kembali angkat bicara soal pemekaran isu pemekaran atau daerah otonom baru (DOB) di Papua.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Harapkan Semua Target Prolegnas 2025 Tercapai, Sultan Siap Berkolaborasi dengan DPR dan Pemerintah
- Sultan dan Beberapa Senator Rusia Membahas Kerja Sama Pertahanan dan Pangan
- Terima Kunjungan Utusan Partai Nahdhoh Tunisia, Sultan: Lembaga Parlemen Adalah Roh Demokrasi
- Komite III DPD Akan Panggil Menkes Terkait Dugaan Maladministrasi PMK 12/2024
- Anggota DPD RI Ning Lia Bertemu Penjabat Gubernur Jatim untuk Serap Aspirasi untuk Kemajuan Daerah
- Senator Filep Wamafma Mengapresiasi Kemendikbud Tetap Jalankan Program Beasiswa PIP dan KIP Kuliah