Begini Strategi La Nyalla Memperkuat Lembaga DPD RI
Selasa, 28 Mei 2019 – 23:20 WIB
Dia menjelaskan, memperkuat DPD dengan jurus D.P.D, diyakini akan mempertegas tiga fungsi politik senator, yakni legislasi, pengawasan dan representasi. “Sehingga output-nya, keberadaan DPD RI benar-benar dirasakan oleh rakyat di daerah yang diwakili,” kata Nyalla.
Menurut Nyalla, Mahkamah Konstitusi memang telah melakukan uji materi Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2014 tentang Perubahan UU Nomor 27 Tahun 2009 tentang MPR, DPR, DPD, dan DPRD. Hanya saja, kata La Nyalla, MK mengabulkan sebagian sehingga UU MD3 dinilai lebih banyak membahas komposisi pimpinan DPR, MPR dan DPD, ketimbang soal kewenangan DPD.(jpnn)
Anggota DPD RI terpilih, La Nyalla Mattalitti mengapresiasi para senator 2014-2019 yang telah mendedikasikan tenaga dan pikiran untuk kepentingan daerah.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Harapkan Semua Target Prolegnas 2025 Tercapai, Sultan Siap Berkolaborasi dengan DPR dan Pemerintah
- Sultan dan Beberapa Senator Rusia Membahas Kerja Sama Pertahanan dan Pangan
- Terima Kunjungan Utusan Partai Nahdhoh Tunisia, Sultan: Lembaga Parlemen Adalah Roh Demokrasi
- Komite III DPD Akan Panggil Menkes Terkait Dugaan Maladministrasi PMK 12/2024
- Anggota DPD RI Ning Lia Bertemu Penjabat Gubernur Jatim untuk Serap Aspirasi untuk Kemajuan Daerah
- Senator Filep Wamafma Mengapresiasi Kemendikbud Tetap Jalankan Program Beasiswa PIP dan KIP Kuliah