Begini Strategi LLP-KUKM Jembatani UKM ke Pasar Global

Zabadi sangat mengapresiasi antusiasme dan keterlibatan kalangan digital preneur dan netizen dalam kegiatan Smesco DigipreneurDay.
"Dari kolaborasi ini diharapkan dapat membangkitkan rasa memiliki dan tanggung jawab sekaligus inspirasi di kalangan digitalpreneur untuk memajukan produk UKM, khususnya di Smesco melalui karya video yang menarik dan informatif," ungkap Zabadi.
Selain video coaching yang berlangsung di ruang kelas dan lapangan, Smesco juga menyelenggarakan talkshow bisnis bertema One Day, One Goal for UKM Go Global.
Agenda itu menghadirkan UKM Binaan Smesco yaitu Tajudin Maulana (pemilik Celana Sarung inovatif Tajmaul), Ahmad Rafik (pengusaha hijab Alls Scarf), praktisi digital marketing dari Bdigital yaitu Andi Silalahi dan Co-founder Jose Ricardo Santos, Rubie Limpoyie director startup ecommerce Apana.id serta Opid Adisuryo, Chief Marketing Officer Pawoon kasir apiikasi untuk UKM serta audisi SMESCO Hijab Icon Star sebagai pre event SMESCO Ramadan Festival yang akan diselenggarakan pada 23-25 Juni 2016. (jos/jpnn)
JAKARTA – Berlakunya Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) sempat disambut dua reaksi dari para pebisnis. Terutama pelaku usaha kecil menengah (UKM).
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Soal Keluhan AS Terhadap Barang Bajakan di Mangga Dua, Kemendag Bilang Begini
- Sinarmas Investama Ajak Generasi Muda Melek Investasi Digital
- Sejumlah Tokoh Ikut Tenangkan Nasabah Bank DKI dan Imbau Tidak Kosongkan Rekening
- SPBH Milik PLN IP Bakal Jadi Kunci Penting Mewujudkan Transportasi Berbasis Hidrogen
- Talenta Unggul Mampu Memperkuat Hilirisasi Pertambangan
- Harga Emas Melonjak, Didimax Buka Edukasi Trading Gratis