Begini Ungkapan Tulus Panglima TNI untuk Para Tenaga Kesehatan
Senin, 05 Juli 2021 – 21:16 WIB

Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto bersama Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo meninjau pelaksanaan serbuan vaksinasi di Universitas Pancasila, Lenteng Agung, Jakarta Selatan, Senin (5/7/2021). (ANTARA/HO-Puspen TNI)
Sedangkan rencana vaksin 5 Juli 2021 sebanyak 2.000 vaksin untuk masyarakat umum, mahasiswa, dan remaja.
Di sela-sela peninjauan serbuan vaksinasi, Panglima berpesan dan mengingatkan masyarakat tetap harus menjaga protokol kesehatan, memakai masker, mencuci tangan dan menjaga jarak, meski telah menjalani vaksinasi Covid-19.(Antara/jpnn)
Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:
Panglima TNI menyampaikan ungkapan tulus bagi para tenaga kesehatan yang berada di garda terdepan menghadapi Covid-19.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Kapolri Jenderal Listyo Membuka Orientasi XII HIKMAHBUDHI, Candra Aditiya Nugraha: Ini Kegiatan Berskala Nasional
- Perkuat Sinergisitas, Panglima TNI Terima Kunjungan Ketua BPK RI
- Panglima TNI Jenderal Agus dan KSAD Jenderal Maruli Terima Wing Kehormatan Penerbang Kelas I TNI AU
- Panglima TNI Jenderal Agus Minta Prajuritnya Lanjutkan Pengabdian Kepada Bangsa dan Negara
- Kompolnas Minta Kasus Pengawal Kapolri Pukul Wartawan Harus Diproses
- Ajudan Kapolri Tempeleng Jurnalis, Pengamat: Nilai Humanis Hanya Jargon