Begini Upaya Abio Salsinha Majukan Seni dan Budaya di Timor Leste
Kamis, 04 April 2024 – 08:22 WIB
"Kami berupaya membawa kehidupan baru ke pariwisata seni dan budaya Timor Leste dengan membangun tempat wisata menarik, mengembangkan kerajinan tangan, dan melibatkan artis serta profesional perfilman dari Indonesia," bebernya.
Selain itu, Abio Salsinha juga berencana membangun bioskop di beberapa daerah serta mencari bakat-bakat lokal untuk industri perfilman.
Menurutnya, meskipun tergolong negara kecil, Timor Leste memiliki potensi besar untuk berkembang melalui industri perfilman, musik, dan seni budaya.
"Kami yakin, melalui kekayaan budaya dan keragaman seni, Timor Leste dapat maju dan menarik perhatian dunia," tutup Abio Salsinha.
(ded/jpnn)
Penyanyi asal Distrik Liquisa, Abio Salsinha terus berupaya untuk turut serta memajukan sektor pariwisata seni dan budaya di negaranya, Timor Leste.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Piala AFF 2024: Thailand Berpesta di Laga Pembuka, Pelatih Enggan Besar Kepala
- Perkuat Bisnis Internasional, Bank Mandiri Rilis Aplikasi Ini di Timor Leste
- 28 November, Masyarakat Timor Leste Rayakan Kemerdekaan dari Penjajahan Portugis
- Presiden Timor Leste Jose Ramos Horta Ikut Nobar Laga Indonesia vs Jepang
- KBRI Dili Gelar Nobar Laga Timnas Indonesia vs Jepang
- Kontestan Piala AFF 2024 Lengkap 10 Tim, Indonesia Lawan Siapa Saja di Grup B?