Begini Update Kasus Penembakan 3 Polisi saat Menggerebek Judi Sabung Ayam di Lampung

Begini Update Kasus Penembakan 3 Polisi saat Menggerebek Judi Sabung Ayam di Lampung
Konferensi pers terkait berkas perkara judi sabung ayam diserahkan ke Oditorat Militer (Otmil) I-05 Palembang, Sumatera Selatan, Rabu (30/4/2025). Foto: Cuci Hati/JPNN.com.

Pihaknya akan segera meneliti aspek formil dan materil dari berkas perkara yang diserahkan.

“Kami menjalankan amanat UU No. 31 Tahun 1997, dan berkas ini akan kami uji sebelum diteruskan ke tahap penuntutan,” kata Muchlis.

Tak hanya itu, Kolonel Muchlis memastikan bahwa proses hukum akan melibatkan seluruh pihak, termasuk oknum polisi yang juga ditetapkan sebagai tersangka oleh Polda Lampung.

"Kami pastikan proses peradilan berjalan menyeluruh dan seimbang," tutup Muchlis. (mcr35/jpnn)

Denpom II/3 Lampung menyerahkan berkas perkara kasus penembakan tiga polisi yang tewas saat menggerebek judi sabung ayam di Way Kanan, Lampung.


Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Cuci Hati

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News