Beginilah Cara Bupati Cantik Siasati Anggaran Cekak demi Infrastruktur Fisik
Pemkab Tabanan Raih Penghargaan Kementerian PUPR 2016
Selasa, 13 Desember 2016 – 19:59 WIB
Meski demikian Pemkab Tabanan tetap berupaya menyiasati keterbatasan anggaran itu dengan melibatkan warga. Salah satu contohnya adalah jalan desa dengan panjang total 400 kilometer yang bisa dibeton berkat gotong royong.
Baca Juga:
“Di sini kita bisa buktikan bahwa dengan gotong royong, kerja sama pemerintah dan masyarakat, masalah yang kita hadapi bisa diatasi. Kita di pemerintah daerah menjembatani apa yang dicita-citakan masyarakat,” tutur bupati berparas cantik itu.(rmn/indopos/ara/jpnn)
TABANAN - Pemerintah Kabupaten Tabanan kembali meraih capaian positif. Kali ini kabupaten yang dipimpin Ni Putu Eka Wiryastuti itu meraih penghargaan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Alhamdulillah, Warga Cikaret Kini Miliki Trafo PLN, Aliran Listrik Makin Stabil
- Jembatan Sungai Rokan Miring, Kendaraan Berat Dilarang Melintas
- Masa Cuti Kampanye Berakhir, Aep Syaepuloh Kembali Jabat Bupati Karawang
- Disapu Banjir Bandang, 10 Rumah di Tapsel Sumut Hanyut
- Heboh Anggaran Belanja Gamis & Jilbab Senilai Rp 1 M Lebih di Kabupaten Banggai
- Kunker ke Riau, Menteri Hanif Faisol Tutup TPA Liar di Kampar