Beginilah Detik-detik Tenggelamnya Pompong Versi Korban Selamat
jpnn.com - TANJUNGPINANG - Korban selamat kapal pompong yang tenggelam saat menyeberang dari Tanjungpinang-Penyengat, Minggu pagi (21/8) hanya dua orang.
Kduanya adalah Resty Rindasari warga Kota Batam dan Said Umarullah, tekong warga Penyengat.
Seperti diberitakan batampos (Jawa Pos Group), hari ini (22/8), dalam kondisi trauma, Resty, 26, berusaha menceritakan peristiwa detik-detik pompong tenggelam yang menelan 10 korban tewas dan lima hilang itu.
Berikut inti keterangan Resty kepada Basarnas:
1. Pompong berangkat pukul 08.30 WIB. Resty berada di Pelabuhan Penyengat untuk membeli tiket Kapal Pompong Menuju Pulau peyengat dengan kondisi Awan sudah mulai mendung.
2. Restyi menanyakan kepada Penjual tiket apakah perjalanan ke Penyengat aman atau tidak soalnya mendung.
3. Penjual tiket menjamin perjalanan ke penyengat aman walapun dalam keadaan mendung.
4. Pukul 09.00 WIB di depan pelabuhan SBP Antara Tanjungpinang dan Penyengat, tiba-tiba angin kencang disertai hujan lebat dan ombak kuat.
TANJUNGPINANG - Korban selamat kapal pompong yang tenggelam saat menyeberang dari Tanjungpinang-Penyengat, Minggu pagi (21/8) hanya dua orang.
- Muhammad Musa'ad Tegaskan ASN Pelayan Masyarakat, Bukan Bos yang Minta Dilayani
- Romadhan Jadi Tersangka Kecelakaan Speedboat di Sungai Musi, Sebuah Fakta Terungkap
- 1.260 Guru di Kota Bengkulu Terima Tunjangan Profesi Triwulan III-2024
- Polres Dumai Menggerebek Gudang Pupuk Ilegal di Bukit Kapur, Lihat!
- Polisi Umumkan Hasil Olah TKP Kecelakaan Tol Cipularang, Sebuah Fakta Terungkap
- Menang Praperadilan, Polda Riau Kejar TPPU Tersangka Korupsi KUR Bank Pelat Merah Ini