Bekerja dari Rumah, Hillary Segera Diganti
John Kerry Dipersiapkan Sejak Kini
Jumat, 04 Januari 2013 – 15:15 WIB

Bekerja dari Rumah, Hillary Segera Diganti
Musibah itu terjadi lantaran Clinton, yang mengalami dehidrasi karena gangguan pencernaan. Dia pernah pingsan dan terjatuh dengan kepala membentur permukaan keras. Saat Clinton melakukan check up untuk memeriksakan gegar yang dialaminya itulah dokter menemukan adanya sumbatan.
Baca Juga:
Nah, pada Rabu (2/1) Hillary dinyatakan membaik dan diizinkan untuk meninggalkan rumah sakit. Namun pihak rumah sakit melarang dirinya bepergian ke luar negeri dalam beberapa waktu ke depan hingga dirinya benar-benar pulih.
Kini pihak Kementerian pun tengah mempersiapkan John Kerry sebagai pengganti Hillary. "Kami memiliki prosedur khusus untuk mempersiapkan menteri baru. Dia (John Kerry) datang ke kantor kemarin (Kamis, 3/1) dan bertemu dengan staf senior untuk menerima bahan instruksi," imbuh Nuland. (washingtonpost/voa/mas/jpnn)
SETELAH pulang dari rumah sakit Rabu (2/1), Menlu Amerika Serikat Hillary Clinton diminta untuk tetap menjaga kondisi hingga benar-benar pulih. Tak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Presiden Iran Masoud Pezeshkian Sebut Israel Pelaku Utama Terorisme Global
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza
- Gempa Bumi M 5,8 Mengguncang Filipina Rabu Pagi