Bekuk Sporting Gijon, Madrid Tatap Munchen
Minggu, 15 April 2012 – 10:40 WIB
Menit ke 82, Karim Benzema melengkapi koleksi gol Madrid, setelah mendapat kiriman bola dari Mesut Ozil.
Baca Juga:
Namun demikian meski menang, Higuain sendiri mengaku kesulitan menanklukkan Sporting Gijon. Terutama menembus barisan pertahanan mereka yang kokoh.
"Kami tahu Sporting akan membuat ini menjadi sulit untuk kami dan mereka bertahan sebaik yang mereka bisa. Kami berupaya keras untuk menang dan kami bahagia. Sekarang kami harus berfikir ke Liga Champions melawan Bayern Munchen," ujar bomber asal Argentina ini, sbagaimana dikutip situs resmi Madrid, usai pertandingan.
Usai laga ini laga penting telah menunggu Madrid di leg pertama semi final liga Champions melawan utusan Jerman Bayern Munchen. Higuain menyadari, The Bavarian merupakan klub tangguh yang sulit ditaklukkan. " Kita akan beristirahat untuk mempersiapkan diri dengan baik," pungkasnya.(zul/jpnn)
MADRID - Real Madrid memantapkan posisinya sebagai pemuncak sementara Liga Spanyol setelah menggulung Sporting Gijon 3:1 yang bertandang ke Santiago
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pesan Menpora Dito kepada PBSI di Bawah Kepemimpinan Fadil Imran
- PBSI Beberkan Target di Indonesia Masters 2025, Sektor Mana Jadi Andalan?
- Kualifikasi FIBA Asia Cup 2025: Mengintip Preran Vital Tenaga Medis
- Dukung Pertamina Eco Run Fest 2024, PertaLife Insurance Berikan Proteksi untuk Pelari
- Skuad Thailand di Piala AFF 2024, 4 Nama Kondang Absen
- Daftar Harga Tiket Indonesia Masters 2025, Mulai Rp 90 Ribu