Bekuk Tsonga, Kyrgios Melaju Ke Babak 16 Besar Australia Terbuka

"Saya sangat gugup ... [Tsonga] ia seorang pria yang saya segani saat masih kecil -masih merasakannya sekarang.”
"Ia pemain hebat, seorang juara, saya senang bisa mengalahkannya."
Setelah melewati babak awal, pertandingan berjalan dengan irama yang menguntungkan pemain yang melakukan serve, hanya dengan satu angka untuk keseluruhan pertandingan.
Kyrgios menerima keberuntungan dalam tiebreak di set pertama, ketika dua kesalahan Tsonga -termasuk kesalahan ganda pada set poin -memberikan keuntungan kepadanya.
Namun petenis berusia 22 tahun itu secara efektif memberikan set kedua dengan skor 2-2, menyuguhkan aksi setengah voli paling sederhana sepanjang ia menurunkan servisnya dalam empat poin yang cepat.
Tsonga memenangi set itu, tak menjatuhkan satu poin-pun pada empat serve terakhirnya.
Empat poin Kyrgios dalam set itu adalah serve yang tidak berhasil, tapi unggulan ke-17 ini menggunakan jeda antara set untuk fokus kembali pada permainannya.
- Paus Fransiskus, Pemimpin Gereja Katolik yang Reformis, Meninggal Dunia pada Usia 88 tahun
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia