Bela Newmont, Menkeu Dinilai Langgar Konstitusi
Senin, 16 April 2012 – 23:17 WIB

Bela Newmont, Menkeu Dinilai Langgar Konstitusi
IMI membeli 2,2 persen saham NNT dari PT Pukuafu Indah dengan meminjam dana dari Newmont Ventures Limited (NVL). Dengan begitu pihak Newmont masih mengendalikan lebih dari 50 persen saham PT NNT.
Langkah pemerintah membeli 7 persen sisa saham divestasi melalui PIP itu menuai polemik. DPR dan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) menilai pembelian saham itu harus melalui persetujuan DPR. Langkah tersebut tidak dilakukan oleh Menteri Keuangan Agus Martowardojo selaku pihak pemerintah. (fas/jpnn)
JAKARTA - Pemerintah Pusat dinilai cenderung berpihak pada kepentingan korporasi asing dalam perkara pembelian 7 persen sisa saham divestasi PT Newmont
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bukan Sekadar Aksi Balap, Scooter Prix & Pertamina Mandalika Racing Series Bisa jadi Katalisator Ekonomi
- Laba Bersih Telkom 2024 Turun, Pengamat: Perlu Jadi Perhatian Pemegang Saham
- Asuransi Jasindo Beri Perlindungan Kepada 4,5 Juta Petani & Salurkan Klaim Rp386 Miliar
- Harga Emas di Pegadaian Hari Ini Minggu 27 April Turun, Cek Daftarnya
- AUKSI Lakukan Serah Terima Kantor Baru di Surabaya, Dorong Peningkatan PNBP
- Membership PastiCuan Tawarkan Harga Impor Termurah dan Bonus Spektakuler