Bela Timnas Impian Setiap Pemain
Jumat, 28 Desember 2012 – 18:38 WIB

Suporter Timnas. Foto: Angger Bondan/Jawa Pos
JAKARTA -- Mantan striker timnas, Kurniawan Dwi Yulianto, mengaku ikut prihatin dengan pelarangan pemain membela timnas. Menurutnya, membela timnas adalah tujuan akhir dan impian dari seluruh pesepakbola. Pemain yang musim lalu merumput di PPSM Sakti Magelang itu juga meminta pemain Indonesia untuk tidak takut meminta pelunasan gaji kepada klub. Sebab yang dilakukan pemain bukanlah mengemis tapi memperjuangkan hak.
Meski demikian, Kurniawan tidak menyalahkan rekan-rekannya yang memilih tidak bergabung ke timnas. Mengikuti perintah klub juga merupakan sebuah pilihan profesionalisme.
Baca Juga:
"Kalau saya pribadi, apapun dilakukan untuk bangsa dan negara, harus gabung. Kita main bola tujuannya untuk main timnas," ujar Kurniawan saat ditemui di FX Lifestyle Senayan, Jakarta, Jumat (28/12).
Baca Juga:
JAKARTA -- Mantan striker timnas, Kurniawan Dwi Yulianto, mengaku ikut prihatin dengan pelarangan pemain membela timnas. Menurutnya, membela timnas
BERITA TERKAIT
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya
- Sudirman Cup 2025: Menanti Sinergi Pemain Senior dan Junior