Belagia Tangguhkan Bantuan Untuk UNRWA
Sabtu, 03 Agustus 2019 – 05:46 WIB

Pengungsi Palestina di Syria. Foto: Al Jazeera
"Ada penyelidikan yang sedang berlangsung mengenai UNRWA, dan tidak ada yang disebarluaskan atau dibahas adalah temuan penyelidikan, hanya dugaan dan desas-desus," kata Alfirai.
Dia mengimbau masyarakat untuk menunggu kesimpulan investigasi yang sebenarnya. Sementara itu, dia mengimbau para donor untuk menjaga dana mereka demi para pengungsi Palestina. (rmol/jpnn)
Belgia memutuskan untuk menangguhkan kontribusinya pada organisasi bantuan PBB untuk para pengungsi Palestina (UNRWA) pekan ini.
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Haidar Alwi: TNI-Polri Peringkat 5 Pasukan Penjaga Perdamaian Dunia
- UNHCR Khawatirkan Nasib Jutaan Pengungsi Terdampak Efisiensi Anggaran
- PBB: Sudan Selatan di Ambang Jurang Kehancuran
- Ikuti Jejak Anies, Pramono Gratiskan Pajak Rumah dengan NJOP di Bawah Rp 2 Miliar
- Fenomena #KaburAjaDulu Jadi Tren Anak Muda Merintis Karier di Luar Negeri
- Blokade Israel Memperburuk Situasi Kemanusiaan di Jalur Gaza