Belajar dari Orang Jepang Bagaimana Bersiap Sambut Bencana (1)

Sejak Bayi Latihan Sembunyi di Bawah Meja

Belajar dari Orang Jepang Bagaimana Bersiap Sambut Bencana (1)
Belajar dari Orang Jepang Bagaimana Bersiap Sambut Bencana (1)

Sejak Januari 2009, pengunjung Bosai-Kan sudah 8.366 orang. Jika ditotal sejak berdiri Reiko telah dikunjungi 1.147.538 tamu. "Itu hanya di Tachikawa. Belum Bosai-Kan di dua tempat lain," katanya. Selain di Tachikawa, Bosai-Kan ada di Ikebukuro dan Honjo.

"Berkunjung ke tempat ini dapat dua manfaat sekaligus, berwisata dan mengajari anak sadar bencana," ujar Hiroshi Yamada, salah seorang tamu. Warga Shinjuku itu mengaku setiap bulan selalu berkunjung.

"Saking seringnya, tempat ini jadi ajang pertemuan antartetangga. Jika di rumah jarang bertemu, tapi di sini mereka bisa mengobrol dan berbagi pengalaman," kata Reiko. (bersambung)

Berdiam di negeri yang terletak di jalur lempeng gunung berapi plus angin topan, rakyat Jepang terbiasa menghadapi berbagai risiko bencana alam.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News