Belajar Mati-matian untuk SKD CPNS, Tetapi Masih Kesulitan Mengerjakan Soal

jpnn.com, PONOROGO - Ribuan peserta mengikut tes SKD CPNS di Gedung Ekspotorium Unmuh Ponorogo, Jatim. Banyak dari peserta mengaku kesulitan mengerjakan soal-soal SKD tersebut.
Sebelum mengikuti tes, peserta diwajibkan registrasi dan dilakukan pemeriksaan yang sangat superketat saat akan masuk ruang ujian.
Meski sudah belajar dan mempersiapkan diri dengan matang sebelum ujian, peserta tetap kesulitan mengerjakan soal.
"Selain sulit, banyak peserta kecapekan saat mengerjakan soal tes tersebut," kata Joko Cahyanto, salah satu peserta asal Pacitan.
Pelaksanaan tes SKD CPNS akan berlangsung secara bertahap. Selama beberapa hari ke depan tes CPNS khusus formasi daerah Ponorogo, berikutnya Kabupaten Madiun disusul Kabupaten Pacitan. (pul/pojokpitu/jpnn)
Pengamat: Guru Honorer Layaknya Diberhentikan
Peserta tes SKD CPNS mengaku kesulitan mengerjakan soal ujian meski sudah mempersiapkan diri sebelumnya.
Redaktur & Reporter : Natalia
- Pesan Penting Kepala BKN untuk Para CPNS, Filosofi Tata Surya
- Instruksi Terbaru Kepala BKN soal Penyelesaian NIP CPNS dan PPPK 2024
- Sekda: CPNS Diangkat Juni, PPPK Oktober 2025
- 5 Berita Terpopuler: Pernyataan Terbaru soal Pengangkatan PPPK & CPNS 2024, Hasan Nasbi Angkat Bicara
- 5 Berita Terpopuler: 5 Bulan Indonesia di Tangan Prabowo, PPPK & CPNS Segera Diangkat, Ribuan Tentara Harus Pensiun
- 5 Berita Terpopuler: Sikap Mendagri Tegas, Tolong Jangan Main-Main soal Pengangkatan PPPK & CPNS 2024