Belanda Lebih Serius, Pemain Kumpul 29 Mei
Rabu, 22 Mei 2013 – 20:53 WIB

Belanda Lebih Serius, Pemain Kumpul 29 Mei
AMSTERDAM - Timnas Indonesia sepertinya memang harus belajar tentang arti keseriusan kepada Belanda. Jelang laga persahabatan di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) 7 Juni mendatang, persiapan Belanda ternyata jauh lebih serius. Meski di atas kertas jauh di atas Indonesia, Belanda tak mau terlihat santai. Sebagai perbandingan, Indonesia yang kekuatannya jauh di bawah Belanda malah terlihat sangat santai. Timnas Garuda baru berkumpul pada rentang 3-4 Juni atau tiga hari sebelum pertandingan digelar.
Bukti nyatanya bisa dilihat dari jadwal TC yang mereka lakukan. Pelatih Timnas Belanda Louis Van Gaal bakal mengumpulkan pemain pada 29 Mei mendatang. Namun, khusus untuk lima pemain, Van Gaal memberikan dispensasi pada 3 Juni.
Kelima pemain tersebut ialah Jonathan de Guzman, Dirk Kuyt, Robin van Persie, Arjen Robben dan Rafael van der Vaart.
Baca Juga:
AMSTERDAM - Timnas Indonesia sepertinya memang harus belajar tentang arti keseriusan kepada Belanda. Jelang laga persahabatan di Stadion Utama Gelora
BERITA TERKAIT
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat
- Pengakuan Blak-blakan Pelatih Madura United Seusai Laga Melawan Persebaya