Belanda Lebih Serius, Pemain Kumpul 29 Mei
Rabu, 22 Mei 2013 – 20:53 WIB
Van Gaal memang ingin menanamkan sikap serius pada anak asuhnya. Meski “hanya” menghadapi Indonesia, mantan pelatih Barcelona tersebut tetap mempersiapkan tim sebaik mungkin.
Baca Juga:
Pria yang juga pernah membesut Bayern Muenchen itu tak ingin mengecewakan pecinta sepakbola Indonesia. Sebab, dia tahu ada ikatan emosional nan kuat antara Indonesia dan Belanda.
“Kami tahu akan mendapatkan dukungan penuh dari fans Indonesia. Ada ikatan sejarah yang sangat kuat di antara kedua negara yang membuat lawatan ini benar-benar special,” terang Van Gaal seperti dilansir situs resmi KNVB, Rabu (22/5).
Hal yang sama diungkapkan Manajer Marketing dan Sponsor KNVB Mark Boele.
AMSTERDAM - Timnas Indonesia sepertinya memang harus belajar tentang arti keseriusan kepada Belanda. Jelang laga persahabatan di Stadion Utama Gelora
BERITA TERKAIT
- Fakta-Fakta Menarik 33 Pemain Timnas Indonesia Proyeksi Piala AFF 2024
- Piala AFF 2024: Shin Tae Yong Panggil 4 Muka Baru ke Timnas Indonesia
- Daftar 33 Pemain Timnas Indonesia Proyeksi Piala AFF 2024, Ada 7 Nama Abroad
- Taklukkan AS Roma 1-0, Napoli Kembali ke Puncak Klasemen Serie A 2024/25
- Hasil Liga Spanyol: Menang 3-0 Atas Leganes, Madrid Naik Posisi 2 Klasemen
- Kevin Diks Menawan, FC Copenhagen Amankan 3 Poin