Belanda Lupa, Indonesia Sudah Merdeka
Rabu, 06 Oktober 2010 – 22:11 WIB
Baca Juga:
Selain itu, Anggota DPR asal Sumbar itu juga menyesalkan prilaku Menteri Luar Negeri Belanda, Martin Verhagen yang memanggil Duta Besar Indonesia untuk Belanda Fanny Habibie, yang meminta Indonesia jangan bicara soal RMS."Menlu Belanda memanggil Fanny Habibie dan mengatakan bahwa orang Indonesia jangan banyak bicara soal RMS. Sikap itu menunjukan bahwa Menlu Belanda arogan dan Indonesia masih dianggap sebagai negara jajahan," tegas Taslim.
Menurut Taslim, sikap Menlu Belanda tersebut jelas memperlihatkan sikap Belanda yang memang memelihara RMS. "RMS ibarat badannya sekarat tapi ruhnya bergentanyangan karena diberikan keleluasaan. Pemerintah Belanda memberikan panggung kepada RMS," pungkasnya. (fas/jpnn)
JAKARTA - Anggota Komisi III DPR, M Taslim menduga negara Belanda lupa bahwa Indonesia sudah merdeka. Karena itu, dengan alasan hak asasi manusia
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- RI 36 Berulah di Jalan, Nusron Wahid Sindir Netizen yang Salah Sasaran
- Gandeng Resinergi, SIG Tingkatkan Penggunaan Bahan Bakar Alternatif dari Sampah Perkotaan
- Legislator NasDem Tawarkan Solusi Ini Demi Menyejahterakan Petani
- Ray Rangkuti Tantang KPK Bidik Orang di Lingkaran Kekuasaan terkait Kasus DJKA
- Dirjen Bina Keuangan Daerah Terima Penghargaan dari Kementerian BUMN
- Megawati Tak Bermusuhan dengan Prabowo, Tetapi Bakal Jaga Jarak