Belanda Siap Bertarung di Euro 2020 Berbekal Fakta Pernah Juara 1988 Lalu
jpnn.com, BELANDA - Tim nasional Belanda siap mengarungi Euro 2020, berbekal pengalaman panjang dan segudang prestasi.
Belanda merupakan tim yang pertama kali tampil di ajang Piala Eropa pada 1988 dan langsung juara.
Sejak itu mereka tidak pernah lagi juara, meski tercatat tim berjuluk 'Oranje' ini sembilan kali tampil di Piala Eropa.
Tim dengan peringkat 16 FIFA kini siap mengarungi Euro 2020 dengan sejumlah pemain bintang di bawah asuhan pelatih Frank de Boer.
Pemain bintang dimaksud antara lain, Matthijs de Ligt, Frenkie de Jong dan Memphis Depay.
Belanda lolos ke putaran final setelah menempati peringkat kedua setelah Jerman, di Grup C kualifikasi Piala Eropa 2020.(Antara/jpnn)
Susunan Pemain Belanda di Euro 2020:
Penjaga Gawang: Marco Bizot (AZ Alkmaar), Tim Krul (Norwich City/Inggris), Maarten Stekelenburg (Ajax)
Tim nasional Belanda siap bertarung di Euro 2020 berbekal segudang pengalaman dan fakta pernah juara 1988 lalu.
- Kata Tijjani Reijnders Soal Keputusan Eliano Memilih Timnas Indonesia Dibanding Belanda
- Punya Kans Berseragam Belanda, Mees Hilgers Ungkap Alasan Memilih Timnas Indonesia
- Pakai Nomor Warisan Johan Cruyff di Timnas Belanda, Pemain Berdarah Indonesia Merasa Terhormat
- EURO 2024: Kekecewaan Ronald Koeman Meski Belanda Menang atas Polandia
- Musibah Bertubi-tubi Pelatih Belanda Menjelang EURO 2024
- Piala Eropa 2024, Frenkie De Jong Absen Membela Timnas Belanda