Belanda Siap Perpanjang Rekor Kemenangan Atas Denmark
Sabtu, 09 Juni 2012 – 05:09 WIB

Belanda Siap Perpanjang Rekor Kemenangan Atas Denmark
Namun demikian, meski jauh kalah kualitas dari sang lawan, Olsen tetap optimistis bisa membawa skuadnya melaju ke fase berikutnya. Olsen ingin mengulang momen saat Denmark yang tak diunggulkan menjadi juara pada Euro 1992 silam.
Catatan pertandingan Belanda-Denmark
Sementara itu pelatih Belanda, Bert van Marwijk tak mau jumawa dengan label unggulan yang disandang skuadnya. Menurutnya Denmark merupakan tim yang tak bisa dipandang sebelah mata.
‘’Mereka (Denmark) bilang mereka akan menjadi (tim) underdog dan saya juga berfikir demikian, tapi itu bukan berarti akan berlangsung mudah bagi kami,’’ ujarnya dalam situs yang sama.
‘’Ini akan berlangsung sulit.. kami bermain melawan mereka dua tahun lalu dan ini sulit membuat perbandingan.’’ paparnya. (zul)
Catatan pertandingan Belanda-Denmark
KHARKIV — Laga Belanda melawan Denmark akan menjadi partai pembuka grup B, Sabtu (9/6) malam di Metalist Stadium, Kharkiv, Ukraina. Datang
BERITA TERKAIT
- Cek Klasemen Final Four Proliga 2025: Jakarta LavAni Belum Terkalahkan
- Heri TMJ Juara Batulicin Open 2025, Raih Hadiah Biliar Terbesar di Indonesia
- Kelsey Robinson Masih Belum Bisa Bawa Electric PLN Raih Kemenangan
- Popsivo Polwan Menang, Cek Klasemen Final Four Proliga 2025
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025