Belanja Pegawai Ganjal Reformasi Birokrasi
Selasa, 28 Agustus 2012 – 17:46 WIB
"Birokrasi yang gemuk harus dibuat ramping dan efisien. Korupsi harus diberantas dan anggaran untuk infrastruktur harus ditambah. Pemberantasan korupsi sudah mulai ada perbaikan dengan meningkatnya IPK," tuturnya.
Baca Juga:
Dijelaskan Azwar, reformasi birokrasi bertujuan meningkatkan pelayanan publik, meningkatkan perbuatan dan kebijakan dan sinergi antar pemerintah, meningkatkan efektifitas dan produktifitas pemerintahan serta pengurangan penyalahgunaan kekuasaan, termasuk pengurangan dalam korupsi.
"Memang kemauan masyarakat "larinya" lebih kencang dibanding jalannya reformasi birokrasi itu sendiri. Karena itu semua pihak, termasuk dari media massa harus mendukung pelaksanaan reformasi birokrasi," tandasnya. (Esy/jpnn)
JAKARTA--Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Azwar Abubakar mengatakan, reformasi yang sudah bergulir sejak 1998, belum
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Penembakan Siswa SMK oleh Oknum Polisi Cederai Rasa Keadilan Masyarakat
- Hak Konstitusional Firli Bahuri Harus Dihormati
- Jenderal Polri Menjamin Penanganan Kasus Penembakan Siswa Semarang Transparan
- Katarina Minta Jaksa Segera Eksekusi Pelaku Pemalsuan Akta Setelah Kasasi Dikabulkan
- Pensiunan Notaris Diduga Dikriminalisasi dengan Sengketa Perdata yang Dipidanakan
- Kebakaran Melanda Rumah Padat Penduduk di Tanah Abang, Ini Dugaan Penyebabnya