Belasan Bayi Meninggal Nyaris Bersamaan
Selasa, 23 September 2008 – 12:10 WIB

Belasan Bayi Meninggal Nyaris Bersamaan
Rumah Sakit Ankara menyatakan kematian itu disebabkan hipertensi, gagal jantung, dan komplikasi pada kelahiran. Namun pihak lain menyatakan kematian itu disebabkan infeksi yang ditimbulkan oleh buruknya kondisi sanitasi rumah sakit. Tahun 2005, 8 bayi prematur meninggal akibat infeksi bakteri di rumah sakit Edirne. Di kota Kayseri, 7 bayi baru lahir meninggal juga akibat infeksi. (AP/BBC/Al Jazeera/ard/dia/ami)
Baca Juga:
ANKARA – Kematian 13 bayi yang baru lahir dalam jangka waktu hanya sehari di rumah sakit yang sama, menjadi pusat perhatian pemerintah Turki.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza
- Gempa Bumi M 5,8 Mengguncang Filipina Rabu Pagi
- Bertemu Presiden Prabowo, Wakil Perdana Menteri Rusia Minta Dipermudah Hal Ini
- Indonesia dan Yordania Menyepakati 4 Perjanjian, Pendidikan Hingga Pertanian