Belasan Rumah-Pondok Pesantren di Lebak Diterjang Angin Puting Beliung
Kamis, 17 Desember 2020 – 19:49 WIB

15 rumah dan satu pondok pesantren di Desa Cisampih Banjarsari Kabupaten Lebak, Banten rusak ringan dan berat diterjang angin puting beliung. Foto: Antara
Ia mengatakan rumah warga yang roboh dipastikan akan diajukan untuk perbaikan kepada pemerintah daerah.
"Kami minta warga waspada angin puting beliung dan bisa ditandai dengan terjadinya awan hitam dengan intensitas curah hujan ringan," katanya.
Sementara itu, sejumlah warga mengatakan bahwa mereka yang terdampak angin puting beliung awalnya sempat panik karena angin cukup kencang selama beberapa menit hingga genteng berjatuhan. Namun, beruntung kejadian tersebut tidak menimbulkan korban jiwa.
"Kami merasa lega setelah rumahnya diperbaiki karena banyak genting berjatuhan," kata Maman (45) warga Desa Cisampih Kabupaten Lebak. (antara/jpnn)
Angin puting beliung merusak 15 rumah dan satu pondok pesantren di Desa Cisampih Banjarsari, Kabupaten Lebak, Banten.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Angin Puting Beliung Menerjang Kepulauan Seribu, 10 Rumah Rusak
- 80 Rumah di Lombok Tengah Rusak Diterjang Angin Puting Beliung
- Mobil Tertabrak Kereta Api di Lebak, Lihat Kondisinya
- 10 Warga Lebak Ditangkap Polisi terkait Tambang Emas Ilegal
- Puluhan Rumah Warga di Lebak Rusak Akibat Pergerakan Tanah
- Nelayan Lebak Hilang Saat Mencari Rumput Laut di Pantai Tanjung Panto