Beli LPG Makin Mudah dengan Aplikasi Bright Home Service
Senin, 30 Oktober 2017 – 15:43 WIB

Bright Gas 5,5 Kg. Foto: dok jpnn
Untuk tahap awal, Surabaya menjadi pilot project aplikasi tersebut.
Konsumen bisa memesan Bright Gas melalui aplikasi itu di empat kecamatan di Kota Surabaya.
Yakni, Kecamatan Sukomanunggal, Sambikerep, Dukuh Pakis, dan Kecamatan Sawahan.
Aplikasi Bright Home Service ditargetkan bisa menjangkau seluruh konsumen secara nasional pada pertengahan 2018.
’’Setelah tahap uji coba, aplikasi ini akan terus dikembangkan dan disempurnakan menyesuaikan dengan kebutuhan konsumen yang dinamis,’’ kata Kusnendar. (car/c15/fal)
PT Pertamina (Persero) meluncurkan aplikasi Bright Home Service untuk memberikan layanan optimal kepada masyarakat.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Pelita Air dan Elnusa Berkolaborasi dalam Penyediaan Layanan Penerbangan Korporasi
- PertaLife Insurance Bukukan Premi Rp 1,25 Triliun, Kinerja Terbaik Sepanjang Sejarah
- Pertamina Fasilitasi Sertifikasi Ribuan UMKM Rumah BUMN Selama Januari-Maret 2025
- Pinang Jordan Thompson, Jakarta Pertamina Enduro Pasang Target Gelar di Proliga 2025