Beli Minyak Goreng Pakai PeduliLindungi, Pedagang: Ribet Banget!
Sabtu, 25 Juni 2022 – 19:32 WIB

Sejumlah masyarakat hingga pedagang menyampaikan keluhannya terkait pembelian minyak goreng curah rakyat yang menggunakan PeduliLindungi. Ilustrasi: Ricardo/JPNN.com
Adapun pelakasanan tersebut berlaku selama dua minggu terhitung sejak Senin, 27 Juni 2022.
Menteri Koordinator (Menko) Marves Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan setelah masa sosialisasi selesai, seluruh penjualan dan pembelian minyak goreng curah menggunakan aplikasi 'PeduliLindungi'.
Kemudian, masyarakat yang belum punya PeduliLindungi masih bisa membeli dengan menunjukkan NIK. (mcr28/jpnn)
Sejumlah masyarakat hingga pedagang menyampaikan keluhannya terkait pembelian minyak goreng curah rakyat yang menggunakan PeduliLindungi.
Redaktur : Elvi Robiatul
Reporter : Wenti Ayu Apsari
BERITA TERKAIT
- Kronologi 3 Hakim Perkara Korupsi CPO Terima Suap Puluhan Miliar, Rusak!
- Lebih Dari 20 Mafia Minyak Goreng dan Pupuk Sudah Disikat, Kena Jeratan Hukum
- Pak Luhut Sudah ke Rumah Jokowi di Hari Pertama, Ada Kompol Syarif
- Ayam Panggang Mbah Dinem di Klaten Rendah Kolesterol, Tanpa Minyak Goreng
- Warga Rela Mengantre Sejak Subuh demi Sembako Bersubsidi
- Harga Pangan Hari Ini, Cabai Rawit Masih Tinggi