Belum Ada Kepastian Sandi Bakal Hadiri Sujud Kemenangan di Rumah Prabowo
Jumat, 19 April 2019 – 14:36 WIB

Dahnil Anzar Simanjuntak di Jakarta, Jumat (19/4). Foto: Aristo Setiawan/JPNN.Com
Tidak hanya itu, kata Dahnil menambahkan, Sandiaga juga mengalami demam tinggi sejak Kamis (18/4) malam. "Saran dokter, sih, harus banyak istirahat karena nyaris tujuh bulan proses kampanye menyita tenaga dan pikiran," ungkap dia.
Sebelumnya BPN Prabowo - Sandiaga memindahkan lokasi acara sujud kemenangan Pilpres 2019 yang semula akan digelar di Masjid Istiqlal, menjadi di rumah Prabowo di Jalan kertanegara, Jakarta Selatan.(mg10/jpnn)
Dahnil Anzar Simanjuntak mengungkapkan bahwa Sandiaga S Uno masih sakit dan berencana menjalani pemeriksaan sehingga belum bisa dipastikan bakal menghadiri Sujud Kemenangan.
Redaktur & Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Soal Revisi Aturan TKDN, Gaikindo Sebut Industri Otomotif Berpotensi Ambruk
- Sekolah Rakyat
- Budi Gunawan Anggap Lawatan Prabowo ke Lima Negara Menghasilkan Kerja Sama Strategis
- Ceritakan Persahabatan Puluhan Tahun dengan Prabowo, Raja Yordania: Tak Terlupakan
- Dukung Prabowo Evakuasi Warga Gaza, DMDI Indonesia: Bentuk Kemanusiaan
- Syahganda Nainggolan: Prabowo Berpeluang Jadi Pemimpin Dunia