Belum Ada SMA yang Di-blacklist
Rabu, 01 Februari 2012 – 05:05 WIB

Belum Ada SMA yang Di-blacklist
Menurut Akhmaloka, potensi kecurangan dengan mengakali nilai rapor bisa saja terjadi. "Tetapi bisa dicegat dengan meliat nilai ujian nasional (unas)," kata dia. Menurut rektor ITB itu, panitia pusat SNMPTN sudah bekerjasama dengan panitia unas untuk mendapatkan nilai ujian akhir siswa-siswa yang sudah mendaftar SNMPTN jalur undangan.
Baca Juga:
Akses ini dimanfaatkan oleh panitia pusat SNMPT untuk memelototi hasil unas para peserta jalur undangan. Jika ada siswa yang raihan nilai unas dan rekapitulasi rapornya jomplang bisa digugurkan.
"Jika nilai rapornya bagus-bagus terus, tetapi nilai unas-nya jelek berarti ada sesuatu," kata dia.
Bisa jadi selama ini pihak sekolah benar-benar mengatrol nilai siswa. Selain itu, pendaftar jalur undangan yang tidak lulus unas otomatis juga dinyatakan gugur dalan SNMPTN jalur undangan.
JAKARTA - Start pendaftaran Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) jalur undangan dimulai hari ini. Panitia pusat SNMPTN memastikan
BERITA TERKAIT
- Pameran Pendidikan Turki Terbesar Hadir di Jakarta, Ada 25 Kampus Ternama
- Senat Akademik UPI Tuntut Aturan Pemilihan Rektor Diubah
- Terungkap Beragam Modus Kecurangan UTBK 2025, Canggih
- Muncul Isu Kebocoran Soal UTBK 2025, Simak Pernyataan Panitia SNPMB
- Lebih dari 900 Mahasiswa Sudah Bergabung di Cakrawala University
- Ponpes Denanyar Jombang Buka Beasiswa Santri & Mahasantri 2025